HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN KETERAMPILAN DENGAN KESIAPAN MELAKUKAN PERTOLONGAN PERTAMA PADA KORBAN KECELAKAAN LALU LINTAS

WILASTU SUCI MAHANANI (2024) HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN KETERAMPILAN DENGAN KESIAPAN MELAKUKAN PERTOLONGAN PERTAMA PADA KORBAN KECELAKAAN LALU LINTAS. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (315kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (149kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (47kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (203kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (226kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (287kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (165kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (117kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (128kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (370kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Kecelakaan lalu lintas jalan berdampak pada hilangnya nyawa dan cedera pada korban. Pertolongan pertama pada kecelakaan adalah tindakan pertolongan korban sementara sebelum mendapat tindak lanjut tim medis. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan tingkat pengetahuan dan keterampilan dengan kesiapan melakukan pertolongan pada korban kecelakaan lalu lintas. Penelitian ini menggunakan deskriptif assosiasi dengan pendekatan cross-sectional dan analisa data menggunakan chi-square. Subjek penelitian ini adalah 109 responden, menggunakan teknik pengambilan sampel proportional stratified random sampling. Instrumen penelitian ini menggunakan kuesioner pengetahuan, keterampilan, dan kesiapan. Hasil penelitian ini terdapat hubungan tingkat pengetahuan dengan kesiapan melakukan pertolongan korban kecelakaan lalu lintas dengan nilai p=0,001 dan hubungan tingkat pengetahuan dengan kesiapan melakukan pertolongan korban kecelakaan lalu lintas dengan nilai p=0,004. Berdasarkan hasil disimpulkan bahwa tingkat pengetahuan yang baik pada mahasiswa dikaitkan secara signifikan dengan kesiapan melakukan pertolongan pertama. Keterampilan mahasiswa juga memiliki kaitan yang signifikan dengan kesiapan mahasiswa dalam melakukan pertolongan. Diharapkan dapat memberikan gambaran pengetahuan dan keterampilan mahasiswa agar siap dalam memberikan pertolongan korban kecelakaan lalu lintas.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: First Aid, Level of knowledge, Skills, Readiness
Divisions: Fakultas Kedokteran > Keperawatan S1
Depositing User: Eko Kurnawan
Date Deposited: 23 Aug 2024 03:58
Last Modified: 23 Aug 2024 03:58
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/47227

Actions (login required)

View Item
View Item