ANALISIS KEBUTUHAN PEMBELAJARAN MENULIS ARAB SISWA MADRASAH DINIYAH TAKMIYAH AWALIYAH BADRUSSALAM SUBANG

DIVA ALYA SYMFONI (2024) ANALISIS KEBUTUHAN PEMBELAJARAN MENULIS ARAB SISWA MADRASAH DINIYAH TAKMIYAH AWALIYAH BADRUSSALAM SUBANG. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (548kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (190kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (336kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (294kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (275kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (270kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (289kB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (194kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (259kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (117kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Madrasah Diniyah Takmiyah Awaliyah (MDTA) merupakan lembaga pendidikan agama yang bertujuan memberikan pendidikan dasar Islam kepada anak-anak setara dengan tingkat sekolah dasar. Tujuan utama dari penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi kebutuhan siswa dalam pembelajaran menulis Arab, mengevaluasi faktor pendukung dan penghambat, serta merumuskan rekomendasi untuk meningkatkan kualitas pembelajaran menulis Arab di MDTA Badrussalam. data yang diperoleh dari hasil penelitian diolah dengan menggunakan analisis data secara kualitatif. Instrument penelitian yang digunakan yaitu observasi dan wawancara. Teknik analisis data dimulai dari observasi, pengumpulan seluruh hasil data wawancara kemudian dilanjutkan dengan reduksi data, penyajian data menggunakan trianggulasi dan penarikan kesimpulan Hasil penelitian menunjukkan bahwa kebutuhan pembelajaran menulis Arab mencakup keterampilan dasar menulis, pemahaman kaidah penulisan Arab, serta penyediaan media dan sumber belajar yang memadai. Hambatan dalam proses pembelajaran yang diidentifikasi meliputi keterbatasan waktu belajar, kurangnya motivasi siswa, serta minimnya fasilitas pendukung. Penelitian ini merekomendasikan pengembangan kurikulum yang lebih responsif terhadap kebutuhan siswa, peningkatan kualifikasi dan kompetensi guru, serta penyediaan fasilitas yang memadai untuk mendukung proses pembelajaran. Diharapkan hasil penelitian ini dapat memberikan kontribusi dalam meningkatkan kualitas pembelajaran menulis Arab di MDTA Badrussalam.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Needs, Arabic Writing, MDTA, Education
Divisions: Fakultas Pendidikan Bahasa > Pendidikan Bahasa Arab S1
Depositing User: Bima
Date Deposited: 31 Jul 2024 03:59
Last Modified: 31 Jul 2024 03:59
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/47402

Actions (login required)

View Item
View Item