OKI RIVALDA FADILLAH (2024) PENGARUH ARUS LISTRIK PADA PENGELASAN RESISTANCE SPOT WELDING TERHADAP KAPASITAS BEBAN TARIK GESER STAINLESS STEEL AISI 316 DAN STAINLESS STEEL AISI 304. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.
Halaman Judul.pdf
Download (5MB)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only
Download (4MB)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only
Download (12kB)
Bab I.pdf
Download (21kB)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only
Download (341kB)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only
Download (507kB)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only
Download (1MB)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only
Download (73kB)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only
Download (146kB)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only
Download (5MB)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only
Download (887kB)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (9MB)
Abstract
Pengelasan titik terjadi ketika pelat logam ditekan di antara elektroda satu sama lain saat arus listrik mengalir. Akibatnya, permukaan logam meleleh karena hambatan listrik. Penetrasi las pada las titik yang tidak merata dapat terjadi, terutama jika tidak ada kontrol yang baik atas parameter pengelasan seperti tekanan elektroda, arus, dan waktu pemanasan. Las titik memiliki keunggulan dibandingkan metode pengelasan konvensional lainnya karena memiliki waktu proses yang singkat dan distorsi termal yang rendah.. Tujuan dari penelitian ini yaitu mengetahui pengaruh besar arus terhadap beban tarik maksimum, kekerasan permukaan, dan struktur mikro dari sambungan las stainless steel AISI 316 dan stainless steel AISI 304.Penelitian ini menggunakan material stainless steel AISI 316 ketebalan 0,57 mm dan stainless steel AISI 304 dengan ketebalan 0,53 mm menggunakan dimensi 80 mm x 25 mm. Pengujian ini menggunakan variasi parameter arus adalah 30 A, 50 A, dan 90 A dengan waktu penekanan (holding time) konstan selama 3 detik. Pengujian yang dilakukan adalah pengujian geser (Tensile Shear Load Bearing Capacity), vickers hardness testing, dan pengujian struktur mikro.Hasil pengamatan struktur mikro menunjukkan bahwa arus listrik memiliki pengaruh yang signifikan terhadap perubahan ukuran butir pada daerah las logam, dan fasa austenit ditemukan di setiap daerah las dibandingkan dengan daerah HAZ (Heat Affected Zone) dan logam induk. Nilai kekerasan tertinggi pada daerah weld metal terdapat pada stainless steel AISI 304 variasi arus 60 A dengan nilai ±206,5 HV. Hasil menunjukkan nilai tarik maksimum tertinggi yaitu pada variasi arus 30 A dengan nilai sebesar 3107 N, sedangkan untuk nilai kekuatan geser rata-rata sebesar 151,19 N/mm². Dari hasil penelitian yang sudah dilakukan dapat disimpukan bahwa variasi arus sangat berpengaruh pada hasil nilai kapasitas beban tarik geser, kekerasan, dan struktur mikro.
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Spot welding, welding current, stainless steel AISI 316, stainless steel AISI 304, microstructure, vickers hardness, tensile-shear strength |
Divisions: | Fakultas Teknik > Teknik Mesin S1 |
Depositing User: | Yuliana Ramawati |
Date Deposited: | 06 Nov 2024 06:22 |
Last Modified: | 06 Nov 2024 06:22 |
URI: | https://etd.umy.ac.id/id/eprint/48555 |