EFEKTIVITAS BUKU PANDUAN DEBAT BAHASA ARAB "AL AKHYAR" UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN DEBAT BAHASA ARAB UNIT KEGIATAN MAHASISWA AL MUJADDID UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA TAHUN AKADEMIK 2020/2021

Riska Murtisari (2021) EFEKTIVITAS BUKU PANDUAN DEBAT BAHASA ARAB "AL AKHYAR" UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN DEBAT BAHASA ARAB UNIT KEGIATAN MAHASISWA AL MUJADDID UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA TAHUN AKADEMIK 2020/2021. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (281kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (766kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (783kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (981kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (921kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (656kB)
[thumbnail of Bab VI] Text (Bab VI)
Bab VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (867kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (930kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (11MB)

Abstract

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa konsep pembelajaran debat menggunakan buku panduan debat bahasa arab “Al Akhyar” berhubungan dalam meningkatkan prestasi debat bahasa arab. Serta kemampuan pelatih debat bahasa arab dari kepribadian dan gaya mengajar pelatih dalam materi dan simulasi debat yang disampaikan dan cara pelatih debat bahasa arab berinteraksi dengan mahasiswa ketika proses pembelajaran simulasi debat bahasa arab. Dan keberhasilan mahasiswa dalam penggunaan buku panduan debat bahasa arab “Al Akhyar” yang dipengaruhi oleh beberapa faktor diantaranya kemampuan pelatih dalam penggunaan media pembelajaran debat yang variatif dan minat belajar debat Bahasa arab mahasiswa. Berdasarkan angket yang telah disebar dan diuji oleh peneliti bahwa buku panduan debat bahasa arab “Al Akhyar” di UKM Al Mujaddid UMY termasuk dalam kategori sempurna dengan presentase 92,28 %. Dan efektivitas buku panduan debat bahasa arab “Al Akhyar” (variable X) terhadap Prestasi maharah kalam debat bahasa arab unit kegiatan mahasiswa Al Mujaddid (variable Y) menggunakan perhitungan Product Moment Correlation menunjukkan pada tingkat korelasi (rxy) kategori korelasi sedang dengan diperoleh nilai sebesar rhitung 0,434 dan R square atau (Koefisien Determinasi) sebesar 21,5%. Dan disimpulkan bahwa hipotesis yang diterima yaitu “terdapat pengaruh signifikan antara buku panduan debat bahasa arab “Al Akhyar” terhadap prestasi maharah kalam debat bahasa arab pada mahasiswa UKM Al Mujaddid UMY” karena rhitung>rtabel dan nilai rtabel 0,374. Dan besar kontribusi penggunaan buku panduan debat bahasa arab “Al Akhyar” terhadap Prestasi Debat dalam meningkatkan prestasi debat yaitu sebesar 21,5 %. Dan disimpulkan bahwa hipotesis yang diterima yaitu “Terdapat pengaruh signifikan antara penggunaan buku panduan debat bahasa arab “Al Akhyar” dengan prestasi debat bahasa arab pada UKM Al Mujaddid UMY” karena rhitung>rtabel (0,434>0,374). Dan besar kontribusi buku panduan debat bahasa arab “Al Aakhyar” terhadap prestasi debat bahasa arab UKM Al Mujaddid sebesar 21,5%.

Item Type: Thesis (S1)
Divisions: Fakultas Pendidikan Bahasa > Pendidikan Bahasa Arab S1
Depositing User: Unnamed user with email robi@umy.ac.id
Date Deposited: 14 Dec 2021 02:53
Last Modified: 14 Dec 2021 02:53
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/5733

Actions (login required)

View Item
View Item