STRATEGI POLITICAL MARKETING TEAM SUKSES BIBIT WALUYO DAN RUSTRININGSIH DALAM MEMENANGKAN PILKADA JAWAB TENGAH PERIODE 2008-2013

LILIANT SETYA NP (2009) STRATEGI POLITICAL MARKETING TEAM SUKSES BIBIT WALUYO DAN RUSTRININGSIH DALAM MEMENANGKAN PILKADA JAWAB TENGAH PERIODE 2008-2013. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (228kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (808kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (229kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (90kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf

Download (85kB)

Abstract

Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui bagaimana strategi yang dilakukan oleh team sukses Bibit-Rustri dalam pemenangan PILGUB JATENG 2008- 2013.Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif. Metode pengumpulan data berupa dokumentasi dan wawancara. Teknik pemeriksaan keabsahan data dilakukan dengan menggunakan teknik triangulasi. Sedangkan teknik analisis data yang digunakan adalah analisis studi kasus dengan penjelasan deskriptif lcualitatif. Hasil penelitian menunjukkan kemenangan Bibit-rustri dalam PILGUB JATENG 2008 disebabkan oleh bebarapa faktor: 1) Dalam upaya pemenangan kandidat yang diusung, ada beberapa strategi yang digunakan partai. Pertama strategi Marketing Politik meliputi strategi policy, person, party.. Kedua strategi Pemenangan Tim Karnpanye yang meliputi: penggerakkan struktur, pembentukan penggerak pemilih, dan kampanye pencitraan PDI Perjuangan Jawa Tengah juga bergerak dengan merangkul berbagai jaringan seperti media, Ormas, LSM, kalangan nelayan, kelompok pertanian, dll. 2) Kemenangan utama PDI Perjuangan terletak pada strategi political Marketing dan kerja mesin partai politik yang sangat solid dan bergerak cukup rapi mulai dari tingkatan paling bawah sampai tingkatan atas. Implikasi Pemilihan Kepala Daerah secara langsung bagi pendidikan politik adalah untuk memberikan ruang dan kesempatan secara lebih luas kepada rakyat untuk ikut berpartisipasi dan untuk meningkatkan kualitas kesadaran politik masyarakat termasuk di dalamnya partisipasi publik dan kontrol sosial politik.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: STRATEGI POLITICAL MARKETING
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Politik > Ilmu Komunikasi S1
Depositing User: Unnamed user with email robi@umy.ac.id
Date Deposited: 17 Feb 2022 03:57
Last Modified: 17 Feb 2022 03:57
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/21352

Actions (login required)

View Item
View Item