RIKA ALVIRA BRISA WARDANI (2023) PENGARUH KOMITMEN ORGANISASI DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN DENGAN BUDAYA ORGANISASI SEBAGAI VARIABEL MODERASI (STUDI EMPIRIS PADA KANTOR PENGAWASAN DAN PELAYANAN BEA DAN CUKAI TIPE MADYA CUKAI MALANG). S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.
Halaman Judul.pdf
Download (1MB)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only
Download (275kB)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only
Download (109kB)
Bab I.pdf
Download (292kB)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only
Download (301kB)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only
Download (391kB)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only
Download (735kB)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only
Download (21kB)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only
Download (301kB)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only
Download (703kB)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only
Download (783kB)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (1MB)
Abstract
Lingkungan yang berubah secara cepat berakibat pada perubahan perusahaan, tidak hanya budaya organisasi yang mendukung kesuksesan sebuah perusahaan, namun juga bagaimana organisasi tersebut dapat menunjang komitmen organisasi yang dipahami sebagai ikatan kejiwaan individu di organisasi tersebut. Sumber Daya Manusia menjadi titik berat sebuah organisasi yang baik untuk tumbuh serta berkembang, hal ini berguna untuk menjalankan segala fungsinya dengan optimal.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui serta menganalisis pengaruh variabel komitmen organisasi dan kepuasan kerja terhadap kinerja karyawan dengan budaya organisasi sebagai variabel moderasi. Populasi dari penelitian ini adalah seluruh karyawan Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai Tipe Madya Cukai Malang sebanyak 103 orang. Teknik pengumpulan data penelitian menggunakan kuesioner, dan teknik analisis data menggunakan SEM-PLS dengan menggunakan alat analisis data yaitu SmartPLS 3.0.Hasil pengujian koefisien dari analisis data menunjukkan bahwa: (1) variabel komitmen organisasi terhadap kinerja karyawan memiliki nilai thitung lebih dari ttabel = 2,444 lebih dari 1,96 dan signifikasi 0,015 kurang dari 0,05, maka hipotesis diterima; (2) variabel kepuasan kerja terhadap kinerja karyawan memiliki nilai thitung < ttabel xss=removed xss=removed>
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | organizational commitment, job satisfaction, organizational culture, performance |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi S1 |
Depositing User: | M. Erdiansyah |
Date Deposited: | 03 Jul 2024 08:51 |
Last Modified: | 03 Jul 2024 08:51 |
URI: | https://etd.umy.ac.id/id/eprint/36667 |