SAHLATUN NADILLAH (2023) EFEKTIVITAS METODE DRILL TERHADAP PENINGKATAN KOSAKATA BAHASA ARAB BAGI PESERTA DIDIK KELAS V SD MUHAMMADIYAH KAUMAN SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2022/2023. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.
Halaman Judul.pdf
Download (619kB)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only
Download (68kB)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only
Download (191kB)
Bab I.pdf
Download (132kB)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only
Download (186kB)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only
Download (181kB)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only
Download (431kB)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only
Download (113kB)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only
Download (216kB)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only
Download (8MB)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only
Download (492kB)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (10MB)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menerapkan metode drill dan keefektifannya dalam meningkatkan kosakata bahasa Arab siswa kelas V SD Muhammadiyah Kauman Yogyakarta. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan rancangan one group pretest posttest.Penelitian ini menunjukkan bahwa penerapan metode drill dalam meningkatkan kosakata bahasa Arab siswa kelas V SD Muhammadiyah Kauman menjadikan siswa lebih termotivasi untuk mengikuti pembelajaran. Kelebihan metode drill antara lain sebagai berikut: Penggunaan metode drill membantu siswa dalam menghafal kosakata bahasa Arab karena dituntut cepat dan tanggap dalam menghafal kosakata, Pembelajaran dengan metode drill memberikan respon yang baik karena siswa belajar dengan cepat tanpa perlu konsentrasi tinggi, Pembelajaran dengan metode drill dapat meningkatkan motivasi Antusiasme siswa sehingga berpengaruh terhadap peningkatan kosa kata bahasa Arab, Siswa tertarik mendengar teman lain membacakan teks bahasa Arab Siswa dapat memberikan contoh yang baik kepada siswa lain tentang cara membaca yang baik, Siswa memperoleh kepuasan diri dengan membaca kosa kata dengan keras, Suasana belajar dengan metode drill yang lebih aktif . Sedangkan kelemahan yang muncul dari hasil penelitian antara lain: Jika pembelajaran dengan metode drill dalam pengawasan yang ketat dan suasana yang serius mudah menimbulkan kegiatan yang kaku, latihan yang dilakukan secara berulang-ulang merupakan hal yang monoton. Penelitian ini menggunakan uji-t dengan taraf signifikan a = 0,05, setelah dilakukan pengujian hipotesis diketahui nilai Sig. (2-tailed) dari 0,000 < 0,005 ditolak dan H1 diterima, artinya terdapat perbedaan yang signifikan antara pembelajaran bahasa Arab dengan metode ceramah dan pembelajaran bahasa Arab dengan metode drill.
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Drill Method, Vocabulary Improvement, Arabic Language Learning |
Divisions: | Fakultas Pendidikan Bahasa > Pendidikan Bahasa Arab S1 |
Depositing User: | Aidilla Qurotianti |
Date Deposited: | 08 Nov 2023 05:40 |
Last Modified: | 08 Nov 2023 05:40 |
URI: | https://etd.umy.ac.id/id/eprint/40393 |