PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATI TIPE MAKE A MATCH DALAM MENINGKATAN PENGUASAAN KOSA KATA BAHASA ARAB SISWA KELAS III DI MI AL-MUHSIN 1 KRAPYAK WETAN PANGGUNGHARJO

AFIFAH ATIQ FADHILAH (2022) PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATI TIPE MAKE A MATCH DALAM MENINGKATAN PENGUASAAN KOSA KATA BAHASA ARAB SISWA KELAS III DI MI AL-MUHSIN 1 KRAPYAK WETAN PANGGUNGHARJO. S1 thesis, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

[thumbnail of Halaman Judul] Text (Halaman Judul)
Halaman Judul.pdf

Download (2MB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan] Text (Lembar Pengesahan)
Lembar Pengesahan.pdf
Restricted to Registered users only

Download (551kB)
[thumbnail of Abstrak] Text (Abstrak)
Abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (619kB)
[thumbnail of Bab I] Text (Bab I)
Bab I.pdf

Download (662kB)
[thumbnail of Bab II] Text (Bab II)
Bab II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (686kB)
[thumbnail of Bab III] Text (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (858kB)
[thumbnail of Bab IV] Text (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of Bab V] Text (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (579kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Registered users only

Download (429kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
Naskah Publikasi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (10MB)

Abstract

Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Make A Match dalam Meningkatkan Pengusaan Kosa Kata Bahasa Arab Siswa Kelas III di MI Al-Muhsin 1 Krapyak Wetan Panggungharjo. Program Studi Pendidikan Bahasa Arab Fakultas Pendidikan Bahasa Universitas Muhammadiyah Yogyakarta 2022. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui cara pelaksanaan dan hasil model pembelajaran Kooperatif Tipe Make A Match dalam peningkatan pengusaan kosa kata Bahasa Arab Siswa Kelas III di MI AlMuhsin 1 Krapyak Wetan Panggungharjo. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif yang menggunakan metode penelitian eksperimen semu (quasi eksperimen) yang memiliki perlakuan atau treatment. Dalam penelitian ini menggunakan desain penelitian one group pretest posttest, yang memberikan tes awal sebelum perlakuan (pretest) dan meberikan tes sesudah perlakuan (postest). Hasil penelitian menunjukan bahwa model pembelajaran Kooperatif Tipe Make A Match efektif dalam meningkatkan kosa kata Bahasa Arab Siswa Kelas III di MI Al-Muhsin 1 Krapyak Wetan Panggungharjo. Peningkata kosa kata Bahasa Arab Siswa Kelas III di MI Al-Muhsin 1 Krapyak Wetan Panggungharjo dibuktikan dari nilai siswa pada kelas eksperimen sebelum diberi model pembelajaran kooperatif tipe Make A Match mendapatkann perolehan rata-rata 63,75, Sedangkan nilai siswa setelah diberi model pembelajaran kooperatif tipe Make A Match meningkat dengan perolehan rata-rata 79,25. Hasil uji hipotesis pretest dan posttest menunjukkan nilai signifikansi sebesar 0,000, yang menunjukan bahwa ada perbedaan signifikan kemampuan siswa sebelum dan sesudah perlakuan.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: KOSA KATA, BAHASA ARAB, MAKE A MATCH
Divisions: Fakultas Pendidikan Bahasa > Pendidikan Bahasa Arab S1
Depositing User: M. Erdiansyah
Date Deposited: 10 Sep 2022 07:38
Last Modified: 10 Sep 2022 07:38
URI: https://etd.umy.ac.id/id/eprint/33760

Actions (login required)

View Item
View Item